Sabtu, 04 Agustus 2012

Diamond General Store

-->
Buka: 8AM-6PM
Disini Hazel dan Karina tinggal dan bekerja. Setiap pukul 5PM, Karina mengambil hasil panenmu di Shipping Bin. Disini mereka menjual kantong bibit semua musim (kecuali bibit bunga).
Berikut ini daftar bibit yang dijual:

Musim Semi (Spring)

Nama Bibit Beli Bibit* Jual Bibit* waktu tumbuh panen ulang Beli Buah* Jual Buah*
[Pink Turnip]
80
8
3(1) hari
-
400
200
[Cabbage]
100
10
6(2) hari
-
1920
480
[Strawberry]
260
260
9(3) hari
2 hari
2160
720
[Onion]
110
11
12(4) hari
-
3120
780
[Pink Melon]
620
62
7(3) hari
-
12600
4200
[Gold Cabbage]
230
23
14(5) hari
-
19000
3800

Musim Panas (Summer)

Nama Bibit Beli Bibit* Jual Bibit* waktu tumbuh panen ulang Beli Buah* Jual Buah*
 [Cucumber]
80
8
6(2) hari
2 hari
720
180
 [Tomato]
140
14
11(4) hari
1 hari
900
300
 [Corn]
130
13
13(5) hari
2 hari
1320
440
 [Pumpkin]
220
22
10(4) hari
-
4960
1240
 [Eggplant]
160
16
9(3) hari
2 hari
1040
480
[Pineapple]
300
30
14(5) hari
3 hari
6000
1200
 [Gold Pumpkin]
190
19
15(5) hari
-
16500
3300

Musim Gugur (Fall)

Nama Bibit Beli Bibit* Jual Bibit* waktu tumbuh panen ulang Beli Buah* Jual Buah*
[Yam]
80
8
6(2) hari
1 hari
440
140
[Potato]
90
9
3(1) hari
-
840
280
[Carrot]
100
10
8(3) hari
-
1770
590
[Green Pepper]
150
15
9(3) hari
1 hari
930
310
[Spinach]
60
6
2(1) hari
-
340
140
[Gold Potato]
250
25
6(2) hari
-
9500
1900

Musim Dingin (Winter)

Nama Bibit Beli Bibit* Jual Bibit* waktu tumbuh panen ulang Beli Buah* Jual Buah*
 [Turnip]
130
13
3(1) hari
-
1260
420
 [Leek]
120
12
6(2) hari
-
1500
500
 [Daikon]
160
16
7(3) hari
-
2310
770
 [W. Cabbage]
200
20
12(4) hari
-
5400
1350

 [Hot-Hot F.]
470
47
18(6) hari
-
24000
4800
 [Gold Turnip]
210
21
5(2) hari
-
7000
1400

* harga jual untuk bibit dan buah lvl 1. Mata uang dalam G (gold)

Map Kota dan Dungeon

1. Diamond General Store
2. Fantasic Flower
3. Blacksmith's
4. The Witch's Cauldron
5. Evelyn's Clothes Shop-Sharance Branch
6. Miyako Inn, Paradise Bathhouse, and Gift Shop
7. Blaise's Diner
8. Plasa
9. Carlos' Resort


Dungeon:
A. Privera Forest
B. Sol Terano Dessert
C. Oddward Valley
D. Vale River

Klik pada link untuk detail-nya

Control dan Screen

Pada bab awal ini, aku akan menjelaskan tentang fungsi kontrol dan layar.

Control/Kontrol

A: Hold items, Talk, and Action
B: Using Tools, Cancel Action
X: Using Skill 1
Y: Using Skill 2

Start: Go to Menu or Pause
Select: Tidak Berfungsi
Up, Down, Left, Right: Moving Character, select items

Combination Button:

L+A: Select Item








L+B: Select Tools








L+X or L+Y: Select Skill




Layar



Keterangan pada gambar:
  1. Lokasi Karakter berada
  2. Peta
  3. Tanggal dan jam
  4. Gold anda
  5. Cuaca
  6. Health Point, Rune Point, and Status
  7. Shortcut (untuk Rune, Item, dan Equipment)
  8. Skill and Tools in Use